Search

Mas Bup Dhito Salurkan Bansos Permakanan ke 100 ODGJ dan ODKB Kabupaten Kediri

Mas Bup Dhito Salurkan Bansos Permakanan ke 100 ODGJ dan ODKB Kabupaten Kediri
Mas Bupati (Mas Bup) Kediri, Hanindhito Himawan Pramana (Mas Dhito) menyalurkan bantuan sosial (bansos) permakanan kepada penyandang disabilitas Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) dan Orang Dengan Kecacatan Berat (ODKB) di Pendapa Panjalu Jayati, Rabu (28/4/2021). Foto : Kominfo Kabupaten Kediri Bantuan sosial permakanan ini berupa bahan pokok senilai Rp300.000,- terdiri dari beras 10 kilogram, minyak goreng 4 liter, abon lele,... Read more

Cek PTM SMPN 1 Ngadiluwih, Mas Bup Dhito : Jangan Ragu, Pemkab Kediri Jamin Prokes Ketat (adv)

Cek PTM SMPN 1 Ngadiluwih, Mas Bup Dhito : Jangan Ragu, Pemkab Kediri Jamin Prokes Ketat (adv)
Mas Bupati (Mas Bup) Kediri, Hanindhito Himawan Pramana (Mas Dhito) memantau aktifitas pemberlakuan awal ujicoba Pembelajaran Tatap Muka (PTM) di SMPN 1 Ngadiluwih, Kabupaten Kediri, Selasa (27/4/2021). Foto : Istimewa - A Rudy Hertanto Langkah ini ditempuh untuk memastikan kepatuhan disiplin protokol kesehatan (prokes) dan keamanan kegiatan belajar mengajar di sekolah pada masa pandemi Covid-19 di Kabupaten Kediri. Dalam kesempatan... Read more

Mas Bup Dhito Tinjau Pembangunan Bandara Kediri, 2023 Start Commercial Flight (adv)

Mas Bup Dhito Tinjau Pembangunan Bandara Kediri, 2023 Start Commercial Flight (adv)
Mas Bupati (Mas Bup) Kediri, Hanindhito Himawan Pramana (Mas Dhito) melakukan peninjauan proses pembangunan Bandara Kediri, Sabtu (24/4/2021) sore. Foto : Kominfo Kabupaten Kediri Pengecekan terhadap Proyek Strategis Nasional (PSN) tersebut untuk melihat progres pembangunan bandara serta memastikan penyerapan tenaga kerja dari masyarakat sekitar. Pada kesempatan itu, Mas Bup Dhito bertemu Direksi PT Surya Dhoho Investama (SDI) selaku perusahaan pelaksana... Read more

Mas Bup Dhito dan Mbak Dewi Rapat Kerja Bersama Kades Se-Kecamatan Mojo Kabupaten Kediri (adv)

Mas Bup Dhito dan Mbak Dewi Rapat Kerja Bersama Kades Se-Kecamatan Mojo Kabupaten Kediri (adv)
Mas Bupati (Mas Bup) Kediri, Hanindhito Himawan Pramana (Mas Dhito) dan Wakil Bupati Kediri, Dewi Mariya Ulfa (Mbak Dewi) melakukan kunjungan kerja di Balai Desa Petungroto Kecamatan Mojo Kabupaten Kediri, Selasa (20/4/2021) petang. Foto : A Rudy Hertanto Kunjungan kerja ini, Mas Bup Dhito dan Mbak Dewi bertemu para Kepala Desa (Kades) se Kecamatan Mojo membahas berbagai perkembangan kerja pemerintahan... Read more

Mas Bup Dhito Realisasi Revitalisasi 1400 Rumah Tak Layak Huni di Kampung Inggris Pare Kediri

Mas Bup Dhito Realisasi Revitalisasi 1400 Rumah Tak Layak Huni di Kampung Inggris Pare Kediri
Mas Bupati (Mas Bup) Kediri, Hanindhito Himawan Pramana (Mas Dhito) menepati janji politiknya mengenai penataan Kampung Inggris, satu diantaranya yakni penataan rumah tak layak huni di Kampung Inggris, Pare Kabupaten Kediri, demikian dikabarkan Selasa (20/4/2021). Foto : Dokumentasi Istimewa Realisasi pengentasan rumah tak layak huni di Kampung Inggris Pare ini, Mas Bup Dhito bekerjasama dengan Kementerian PUPR, program ini juga... Read more

Mas Bup Dhito : Pemkab Kediri Persiapan Proyek Jalan Tol Kediri Nganjuk

Mas Bup Dhito : Pemkab Kediri Persiapan Proyek Jalan Tol Kediri Nganjuk
Mas Bupati (Mas Bup) Kediri, Hanindhito Himawan Pramana (Mas Dhito) bersama Kepala PUPR Kabupaten Kediri, bertemu M Hidayat Satria Adi, PPK Pengadaan Tanah Jalan Tol di bawah Kementerian PUPR Bina Tol Trans Jawa dan Historia Direktur Teknik PT Jasa Marga Ngawi Kediri Kertosono, Senin (19/4/2021) siang. Foto : Istimewa Pertemuan itu membahas persiapan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kediri mengenai proses proyek... Read more

Jumat Ngopi Ngabuburit Perdana, Mas Bup Dhito Setujui Pengembangan Pasar Balongjeruk Kunjang Kediri

Jumat Ngopi Ngabuburit Perdana, Mas Bup Dhito Setujui Pengembangan Pasar Balongjeruk Kunjang Kediri
Jumat Ngopi (ngobrol persoalan dan solusi) edisi Ngabuburit pekan pertama di Pendapa Panjalu Djayati Kabupaten Kediri, Mas Bupati (Mas Bup) Kediri, Hanindhito Himawan Pramana (Mas Dhito) merestui pengembangan pasar Desa Balongjeruk Kecamatan Kunjang Kabupaten Kediri, Jumat (16/4/2021) petang. Foto : A Rudy Hertanto Hal itu disampaikan merespon permohonan Imam Safii, Kepala Desa Balongjeruk Kecamatan Kunjang Kabupaten Kediri terkait pengembangan pasar... Read more

Mas Dhito : Kerja Inovatif dan Responsif Tempatkan PDIP “Top of Mind” Millenials Jatim

Mas Dhito : Kerja Inovatif dan Responsif Tempatkan PDIP “Top of Mind” Millenials Jatim
Wakil Bendahara DPC PDIP Kabupaten Kediri yang juga menjabat sebagai Mas Bupati (Mas Bup) Kediri, Hanindhito Himawan Pramana (Mas Dhito). Foto : Istimewa Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) semakin kokoh sebagai partai yang paling digemari kaum millenial di Jawa Timur (Jatim), meski akhir-akhir ini serangan bernada negatif dilayangkan secara masif, demikian dikabarkan Kamis (15/4/2021). Hal itu terbukti dari hasil riset Surabaya... Read more

16 April 2021 : Jumat Ngopi is Back, Check This Out

16 April 2021 : Jumat Ngopi is Back, Check This Out
Setelah sempat diliburkan selama beberapa pekan, Program Jumat "Ngopi" (ngobrol persoalan dan solusi) bersama Mas Bupati (Mas Bup) Kediri, Hanindhito Himawan Pramana (Mas Dhito) dan Wakil Bupati Kediri, Dewi Mariya Ulfa (Mbak Dewi) kini hadir kembali, demikian dikabarkan, Rabu (14/4/2021). Foto : Istimewa Seperti kesempatan sebelumnya pada Jumat Ngopi, hari dan tempatnya tidak ada perubahan, tetap dilaksanakan di Pendapa Panjalu... Read more

Hore.. Wisata Gunung Kelud Kediri Minggu Depan Dibuka Lagi

Hore.. Wisata Gunung Kelud Kediri Minggu Depan Dibuka Lagi
Mas Bupati (Mas Bup) Kediri, Hanindhito Himawan Pramana (Mas Dhito) mengunjungi kawasan wisata Gunung Kelud di Desa Sugihwaras Kecamatan Ngancar Kabupaten Kediri untuk mengetahui kondisi terkini dan kesiapan yang ada jelang dibukanya kembali sektor pariwisata di Kabupaten Kediri, Sabtu (3/4/2021) siang. Foto : A Rudy Hertanto Dalam kesempatan ini, Mas Bup Dhito bertemu dan berdialog dengan Dul Rokhim, penjaga kawah... Read more