Search

Erupsi Gunung Semeru : Kapolri Tinjau Pengungsian, Cek Kesiapan Satgas dan Tim DVI

Erupsi Gunung Semeru : Kapolri Tinjau Pengungsian, Cek Kesiapan Satgas dan Tim DVI
Kapolri Jenderal Sigit Listyo Prabowo, bersama Julianti Sigit Prabowo, sekaligus Ketua Bhayangkari, didampingi Gubernur Jatim Indar Parawansa dan Kapolda Jatim Irjen Pol Nico Afinta bersama Ully Nico Afinta, yang sekaligus Ketua Bhayangkari Daerah Jatim, meninjau empat lokasi pengungsian diantaranya, Posko Tanggap Darurat di Kecamatan Pasirian, RSUD Pasirian, Koperasi Dwijaraharja dan di Lapangan Sumber Wuluh, Kecamatan Candipuro, Kabupaten Lumajang, Senin (6/12/2021)... Read more

SBW dan RR Kuat Diduga Sering Transaksi Sabu di Rumah Kos

SBW dan RR Kuat Diduga Sering Transaksi Sabu di Rumah Kos
Sat ResNarkoba Polres Kediri Kota mengamankan dua pengedar narkotika dengan barang bukti berupa dua klip sabu-sabu berat kotor 0,93 gram, Sabtu (4/12/2021). Foto : Polres Kediri Kota Dua orang tersebut adalah SBW (34) warga Kelurahan Setonopande, Kota Kediri dan RR (22) warga Kelurahan Jamsaren, Kecamatan Pesantren. Saat ini keduanya masih menjalani pemeriksaan di Sat ResNarkoba Polres Kediri Kota. Kasi Humas... Read more

Erupsi Gunung Semeru : Wali Kota Kediri Kirimkan Bantuan Sayur Mayur

Erupsi Gunung Semeru : Wali Kota Kediri Kirimkan Bantuan Sayur Mayur
Wali Kota Kediri Abdullah Abu Bakar (tengah, baju putih) sedang berbelanja sayur-mayur di Pasar Grosir Ngronggo, untuk selanjutnya dikirim langsung kepada warga terdampak erupsi Gunung Semeru di Kabupaten Lumajang, Senin (6/12/2021). Foto : Bagian Protokol dan Komunikasi Pimpinan Sekretariat Daerah Kota Kediri Seperti diketahui erupsi Gunung Semeru terjadi pada Sabtu (4/12/2021) sekira pukul 15.00 WIB. Asap tebal dan abu vulkanik... Read more